Polres Sragen Amankan 12 Anggota Perguruan Silat Buntut Gesekan Usai Kopdar
Informasi yang didapat, diduga warga yang terlibat gesekan merupakan kelompok perguruan silat yang berbeda
20 Januari 2025,
21:05
WIB
Menurutnya, peringatan HUT ke-77 Kemerdekaan RI merupakan refleksi masa lalu untuk menumbuhkan semangat menghadapi masa depan dalam pembangunan yang berkesinambungan.
“Masyarakat dan seluruh elemen di Kabupaten Sukoharjo, tidak boleh melupakan masa-masa perjuangan dalam membentuk bangsa ini. Semangat mengabdi itulah yang terus kita tumbuhkan, dalam menghadapi masa depan,” tandas Bupati yang hadir bersama Wardoyo Wijaya, sang suami yang juga mantan Bupati Sukoharjo sebelumnya. (Sapto)