Asri yang juga Ketua DPD KAI Jateng, menilai tulisan web yang tampilannya seperti media online diduga bertujuan menggiring opini negatif masyarakat, sekaligus menakut-nakuti agar perkara ZM yang dilaporkannya ke Polres Sukoharjo atas dugaan pemalsuan dokumen kuliah tidak lanjut
Selain mengikutsertakan mahasiswa asing, UMS juga membawa mobil hias berupa miniatur Gedung Induk Siti Walidah dipadukan dengan ikon dari beberapa negara lain seperti Piramida, Menara Pizza, Menara Eiffel, dan Kincir Angin Belanda